Thursday, August 1, 2013

Cara Menghitung Kebutuhan Keramik

Volume luas keramik dihitung dalam m2 dengan melihat denah lantai keramik dari setiap ruangan dan lokasi pemasangan keramik.Biasanya kebutuhan keramik untuk luas 1 m2 kurang lebihnya adalah 1 dus.Kita hitung kebutuhan keramik lantai berapa luas totalnya dengan cara mengukur panjang dan lebar dari setiap ruangan dan lokasi pemasangan keramik kemudian mengalikannya.

Setelah menghitung kebutuhan keramik lantai yang perlu kita lihat lagi adalah pada kamar mandi dan dapur,apakah dipasang keramik dinding atau tidak.Agar tidak terjadi kesalahan dalam memperkirakan maka bagian ini jangan dilupakan.Untuk  menghitungnya dapat dilakukan dengan cara menentukan tinggi keramiknya dikalikan dengan lebarnya.

Contoh perhitungan kebutuhan keramik

1.Keramik Lantai

Vr1=5.3x3.6=19.008 m2
Vr2=5.3x3.6=19.008 m2
VK+M=7.4x5.1=37.842 m2
Vt=3.6x4.1=14.652 m2
Vr3=3.6x3.4=12.06 m2
Vg=3.6x2.9=10.26 m2
Vd=3.8x2.9=10.688 m2
Vd=1.4x1=1.425 m2
Vtrs=1.5x3=4.5 m2
Total=129.44 m2

2.Keramik Dinding

KM1=4.1x1.45.508 m2
KM2=1.9x1.4=2.4975 m2
Total=8.0055 m2

Keterangan:
Vr=Luas keramik pada ruang
Vk+M=Luas keramik ruang keluarga dan ruang makan
Vt=Luas keramik ruang tamu
Vg=Luas keramik gudang
Vd=Luas keramik dapur
Vtrs=Luas keramik teras
KM=Luas keramik kamar mandi

No comments:

Post a Comment