SEMEN INSTAN PRIME MORTAR PM 700 |
PENGGUNAAN
Digunakan untuk penguatan permukaan plat lantai beton yangmembutuhkan ketahanan terhadap gores seperti gudang, dermaga, bengkel, tempat parkir, pompa besin, garasi, tempat pemotongan hewan, bangunan agrikultur, tempat bongkar muat, lapangan tenis, dan lain-lain.
MANFAAT
- Kecepatan pelaksanaan yang tinggi dan kapasitas yang besar dengan menggunakan mesin trowel.
- Kualitas dan warna yang seragam
- Warna tahan cuaca, tidak pudar.
- Tidak menghasilkan celah yang berpotensi kotor.
- Homogen dengan beton, tanpa perekat tambahan yang berpotensi terkelupas atau lepas.
- Tidak memerlukan perawatan khusus pada waktu pemakaian atau operasional
- Bahan agregat non metalik yang tidak berkarat pada saat basah.
SPESIFIKASI DAN KARAKTERISTIK PRODUK
- Warna : Abu-abu, hijau tua, merah tua, kuning, orange
- Perekat : Semen Portland
- Agregat : Pasir silika dengan ukuran maksimum 3.0 mm
- Bahan tambahan : Bahan yang mudah larut dalam air, mempermudah aplikasi
APLIKASI
- Permukaan harus dalam keadaan bersih dari debu dan kotoran-kotoran lainnya yang dapat mengurangi efektifitas perekatan.
- Direkomendasikan lantai diberi tanda sampai batas yang diinginkan.
- Kecukupan material harus dipenuhi untuk mendapatkan daya sebar yang direkomendasikan.
- Aplikasi floor hardener harus dimulai tanpa henti pada saat dasar beton yang sudah mengeras tepat pada saat jejak kaki tertanam 3-6 mm, pengeluaran air sudah menguap, namun beton terlihat basah.
- Untuk permukaan lantai yang luas perlu pengerjaan yang berkesinambungan untuk memastikan aplikasi yang waktu yang tepat.
- Aplikasi dilaksanakan 2 tahap :
- Aplikasi pertama adalah menyebarkan pada permukaan yang rata diatas permukaan beton. Ketika material secara keseluruhan terlihat gelap karena kelembaban penyerapan dari beton, permukaan dapat digosok. Gosokan kayu atau pada daerah yang luas, dapat menggunakan mesin poles. Penting halnya untuk tidak menggosok permukaan secara berlebihan.
- Segera setelah penggosokkan, sisa floor hardener sebanyak 2kg/m diaplikasikan di atas permukaan secara merata. Sekali lagi pada saat kelembaban telah diserap, permukaan dapat digosok seperti cara sebelumnya.
- Untuk penyelesaian akhir penggosokan dengan mesin poles dapat dilakukan ketika lanai telah cukup keras sehingga tidak menimbulkan kerusakan.
JUMLAH PEMAKAIAN
5-6 kg/m2
PENYIMPANAN
Simpan di temapt yang rata, tertutup dan kering. Baik digunakan hingga 12 bulan.
KEMASAN
Kantong kertas multi layer isi 40 kg
HARGA SEMEN INSTAN PRIME MORTAR, SURABAYA, JAKARTA, SIDOARJO, SEMARANG, BANYUWANGI, BEKASI, PALEMBANG, PEKANBARU, MEDAN, SEMARANG, MAKASSAR, BANJARMASIN, BALIKPAPAN, SAMARINDA, BONTANG, KUTAI KERTANEGARA, SOLO, JOGJAKARTA, BANDUNG, PALU, MANADO, PAPUA, FLORES, KUPANG, PALANGKARAYA, PONTIANAK, LAMPUNG, JAMBI, MATARAM, LOMBOK, MADURA, MADIUN, PURWOKERTO, CILACAP, TANGERANG, BOGOR, ACEH, PROBOLINGGO, PASURUAN, MALANG, INDONESIA
No comments:
Post a Comment